Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2018

TRAVEL CIREBON

Perjalanan Kota Cirebon Untuk perjalanan ke Kota Cirebon menempuh waktu perjalanan min 3 jam dari Jakarta menggunakan mobil / kereta api. Kota Cirebon terletak dipesisir pantai utara dan dikenal dengan julukan Kota Udang atau Kota Wali. Untuk tempat wisata kota Cirebon yang wajib dikunjungi yaitu : 1. Keraton Kasepuhan 2. Museum Pusaka 2. Taman goa sunyaragi 3. Keraton Kanoman 4. Pantai ade irma 5. Kuliner 6. Batik Trusmi 7. Rumah kerajinan kerang 8. Kerajinan Rotan 9. Jiarah makam Sunan gunung jati LOKASI WISATA 1. KERATON KASEPUHAN   Saat ini Keraton Kasepuhan merupakan Kasultanan tertua di indonesia khususnya di jawa bagian barat dan terbesar dengan luas 25 ha. Keraton Kasepuhan peninggalan bersejarah dari abad ke 14, di Pimpin oleh Syeh Syarif Hidayatulloh atau lebih dikenal Sunan Gunung Jati. TARIF MASUK : Untuk masuk ke Keraton Kasepuhan di kenakan Tarif masuk Rp. 15.000,- (dewasa) , tarif masuk Rp. 10.000,- (anak-anak) Mulai